Kompetensi Inti (KI) & Kompetensi Dasar (KD) dan Materi Fikih untuk Madrasah Ibtidaiyah Kelas I


    Kompetensi Inti (KI) & Kompetensi Dasar (KD)
    dan Materi Fikih untuk Madrasah Ibtidaiyah Kelas I



    Hi, sobat!
    Pada kesempatan kali ini, kami sajikan Kompetensi Inti (KI) & Kompetensi Dasar (KD) dan Materi Fikih untuk Madrasah Ibtidaiyah Kelas I. Yuk simak materinya berikut ini!

    Kompetensi Inti (KI) & Kompetensi Dasar (KD) dan Materi Fikih untuk Madrasah Ibtidaiyah Kelas I
    SEMESTER 1
    BAB I ISLAM AGAMAKU
    A. Syahadat
    B. Shalat 
    C. Zakat 
    D. Puasa 
    E. Haji 

    BAB II ALLAH TUHANKU, MUHAMMAD NABIKU
    A. Pengertian Syahadat
    B. Pembagian dan Lafal Syahadat
    C. Perilaku yang Sesuai Dengan Makna Kalimah Syahadat

    BAB III ALLAH MENCINTAI ORANG YANG SUCI 
    A. Tata Cara Bersuci dari Najis
    B. Macam-macam Najis
    C. Istinja 

    Penilaian Akhir Semester 

    SEMESTER 2
    BAB IV BERWUDU ITU MUDAH 
    A. Urutan Berwudu
    B. Tata Cara Wudu
    C. Rukun Wudu
    D. Sunnah Wudu
    E. Doa Setelah Wudu 
    F. Hal-hal yang Membatalkan Wudu

    BAB V AKU BISA TAYAMUM 
    A. Urutan Tayamum
    B. Tata Cara Tayamum 
    C. Niat Tayamum 
    D. Manfaat Tayamum

    Penilaian Akhir Tahun  


    Sumber:
    Rahmat Kamal. (2020). Fiqih untuk Madrasah Ibtidaiyah Kelas I. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI

    Demikian tadi Kompetensi Inti (KI) & Kompetensi Dasar (KD) dan Materi Fikih untuk Madrasah Ibtidaiyah Kelas I. Semoga bermanfaat dan dapat dijadikan rujukan atau sumber belajar. Terima kasih.

    Post a Comment

    "Terima kasih Anda telah mengunjungi blog kami. Kami berharap Anda dapat memberikan saran, kritik, ataupun dukungan yang positif dan membagun agar kami dapat melakukan perbaikan pada artikel blog kami."

    Lebih baru Lebih lama