Materi Al-Qur'an Hadis MI Kelas 3 Semester 1 Bab 2 Surah An-Nas


    Materi Al-Qur'an Hadis MI Kelas 3 Kurikulum 2013
    Semester 1 Bab 2 Surah An-Nas

     

    Hi, sobat!
    Pada kesempatan kali ini, kami sajikan Kompetensi Inti (KI) & Kompetensi Dasar (KD) dan Materi Al-Qur'an Hadis untuk Madrasah Ibtidaiyah Kelas 3. Yuk simak materinya berikut ini!

    Kompetensi Inti (KI) & Kompetensi Dasar (KD) dan Materi Al-Qur'an Hadis Madrasah Ibtidaiyah Kelas III Semester 1 Bab 2 Surah An-Nas


    Kompetensi Inti (KI) & Kompetensi Dasar (KD) Al-Qur'an Hadis Madrasah Ibtidaiyah Kelas III Semester 1 Bab 2 Surah An-Nas


    • 1.1 Menerima al- Qur’an surah an- Nās (114) sebagai firman Allah Swt.
    • 2.1 Menjalankan sikap santun dalam kehidupan sehari-hari.
    • 3.1 Memahami arti dan isi kandungan al- Qur’an surah an- Nās(114)
    • 4.1.1 Mendemonstrasikan hafalan surah an- Nās (114).
    Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK):
    • 1.1.1 Mengimani bahwa surah an- Nās (114)sebagai salah satu firman Allah Swt.
    • 1.1.2 Mengucapkan syukur kepada Allah Swt. ketika bisa mengerjakan sesuatu.
    • 1.1.3 Berserah diri kepada Allah Swt. ketika telah melakukan usaha (ikhtiar).
    • 2.1.1 Membiasakan sikap santun dalam kehidupan sehari-hari dengan sesama manusia
    • 2.1.2 Meminta ijin kepada orangtua atau guru ketika akan memasuki ruangan.
    • 2.1.3 Mengakui kesalahan atau kekurangan yang dimiliki.
    • 2.1.4 Mengucapkan salam terlebih dulu sebelum masuk rumah.
    • 3.1.1 Melafalkan al- Qur’an surah an- Nās (114) dengan baik dan benar.
    • 3.1.2 Membaca al- Qur’an surah an- Nās (114) dengan baik dan benar.
    • 3.1.3 Menghafalkan al- Qur’an surah an- Nās (114) dengan baik dan benar.
    • 3.1.4 Mengartikan al- Qur’an surah an- Nās (114) dengan baik dan benar.
    • 3.1.5 Menyimpulkan al- Qur’an surah an- Nās (114) dengan baik dan benar.
    • 3.1.6 Menjelaskan isi kandungan al- Qur’an surah an- Nās (114) dengan baik dan benar.
    • 4.1.1.1 Mendemonstrasikan hafalan al- Qur’an surah an- Nās (114) dengan baik dan benar.
    • 4.1.1 2 Mengkomunikasikan isi kandungan surah an- Nās (114) dengan baik dan benar.

    Materi Al-Qur'an Hadis Madrasah Ibtidaiyah Kelas III Bab 2 Surah An-Nas


    BAB II: AL- QUR’AN SURAH AN- NÂS 
    A. Membaca Surah An- Nâs 
    B. Mengartikan Surah An- Nâs 
    C. Memahami Isi Kandungan Surah An- Nâs

     

    Baca Juga:
    Soal Penilaian Harian (PH) Al-Qur'an Hadis MI Kelas 3 Semester 1 Bab 2 Surah An-Nas

    Sumber
    Yusuf Wahyudi. (2020). Al-Qur'an Hadis untuk Madrasah Ibtidaiyah Kelas 3. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI

    Demikian tadi Kompetensi Inti (KI) & Kompetensi Dasar (KD) dan Materi Al-Qur'an Hadis untuk Madrasah Ibtidaiyah Kelas III Kurikulum 2013 Semester 1 Bab 2 Surah An-Nas. Semoga bermanfaat dan dapat dijadikan rujukan atau sumber belajar. Terima kasih.

    Post a Comment

    "Terima kasih Anda telah mengunjungi blog kami. Kami berharap Anda dapat memberikan saran, kritik, ataupun dukungan yang positif dan membagun agar kami dapat melakukan perbaikan pada artikel blog kami."

    Lebih baru Lebih lama